Upacara HUT RI Online Apa bedanya?

Upacara HUT RI Online Apa bedanya? - Upacara 17 Agustus online? Gimana caranya ya? Simak dalam #Diginow hari ini yuk, Smart People! #digitalsociety #17agustus #CFDSdiginow #agustus #kemerdekaan #HUTRI


sumber @cfds_ugm didownload dengan instaview.me


Memasuki bulan Agustus 2020, pandemi Covid-19 belum kunjung berakhir. Peringatan HUT RI pun akan menjadi satu Iagi ajang yang pelaksanaannya dipengaruhi pandemi ini. Hari yang biasanya diisi upacara serta berbagai perlombaan ini tidak bisa dirayakan seperti biasa. Kira-kira bagaimana ya pelaksanaan upacara yang biasanya melibatkan berbagai kontak fisik serta mengundang berbagai elemen masyarakat ini?


Nah, untuk upacara di Istana Merdeka yang sudah menjadi tradisi tahunan sendiri, Sekretariat Negara RI ternyata sudah mengeluarkan sejumlah protokol baru untuk pelaksanaan upacara peringatan HUT RI, di antaranya dengan memindahkan beberapa aspek (termasuk kehadiran) ke platform online. Kira-kira apa lagl ya, yang berbeda?


  • 1. Hanya ada enam pejabat di Istana Merdeka (Presiden-Wapres, Ketua MPR, Menag, Kapolri, dan Panglima TNI)
  • 2. Selebihnya, pejabat negara mengikuti upacara secara online dari kantor masing-masing
  • 3. Hanya ada delapan anggota Paskibraka (dari cadangan tahun 2019)
  • 4. Tidak mengundang elemen masyarakat, namun ada kuota sebanyak 17.845 orang bagi yang ingin mengikuti upacara secara online dengan cara mendaftar di website Sekretariat Negara
  • 5. Penghentian aktivitas masyarakat untuk menghormati detik-detik Proklamasi yang ditandai bunyi sirene di seluruh Indonesia selama tiga menit; pukul 10.17-10.20 WIB


Bagaimana rencana pelaksanaan upacara HUT RI di daerah Smart People masing-masing? Jangan lupa untuk mengambil sikap sempurna selama tiga menit mulai pukul 10.17 hingga 10.20 WIB pada tanggal 17 Agustus 2020!


*copas url untuk mengunjunginya

BACA NOVEL GRATIS

Ingin baca novel gratis? Yuk ikuti Jam Baca Nasional di Cabaca. Unduh Aplikasinya sekarang di playstore https://play.google.com/store/apps/details?id=com.git.cabacaapp
#cabaca #cabacaapp #novelgrati

Ora susah misuh misuh lur, santuy aja
EmoticonEmoticon